Visi dan Misi
Kabupaten Garut

Visi
Terwujudnya Garut Pangirutan yang Tata Tengtrem Kerta Raharja Menuju Ridho Allah SWT

Misi
1. Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintah yang Amanah, yang Menjunjung Tinggi Supremasi Hukum,    Demokrasi dan Ham
2.      2Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia
3.      3Meningkatkan Kualitas Kehidupan Beragama
4.    4Menggali dan Memanfaatkan Sumber Daya Alam dan Buatan dengan Memperhatikan Kelestarian Lingkungan
5.      5. Mmeberdayakan Sistem Ekonomi Kerakyatan yang Bertumpu pada Potensi Lokal dan Mekanisme Pasar
6.      6. Mewujudkan Garut sebagai Daerah Agribisnis, Agroindustri
7.     7. Mewujudkan Garut sebagai Daerah Pariwisata Disertai Pelestarian dan Pengembangan Seni Budaya Lokal

HASIL ORIENTASI WILAYAH DAN TATA PEMERINTAHAN DESA

Profil Desa
Desa Sukaratu dengan luas sekitar 175,045 ha merupakan desa yang terletak di sebelah Barat Ibu Kota Kecamatan Malangbong Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat. Jarak dari desa ke ibu kota kecamatan sekitar 6 Km. Desa ini berada pada ketinggian 600 m dpl dengan  curah hujan 20 mm dan temperature rata-rata wilayah ini 25°C. Wilayah Desa Sukaratu bagian utara berbatasan dengan Desa sukajaya – Desa cibunar, sebelah selatan denganDesa lewo baru, sebelah barat dengan Desa sukarasa – Desa kersamanah dan sebelah  timurdengan  Desa bumisari. Desa Sukaratu membagi wilayah territorial kedalam 2 dusun , 5 RW  yang membawahi  24 RT.
a.       Dusun I terletak di sebelah Selatan Desa Sukaratu yang berbatasan dengan Desa Lewo Baru membawahi 3 RW yaitu RW 01, RW 02 dan RW 03
RW 01 membawahi 4 RT yaitu:
1.      RT 01 Kp. Kebon Jeruk
2.      RT 02 Kp. Sirnagalih
3.      RT 03 Kp. Jatilarangan
4.      RT 04 Kp. Neglasari
5.      RT 05 Kp. Kebon Jeruk
RW 02 membawahi 4 RT yaitu :
1.      RT 01 Kp. Pasar Utara
2.      RT 02 Kp. Pasar Utara
3.      RT 03 Kp. Cijati
4.      RT 04 Kp. Cijati
RW 03 membawahi 4 RT yaitu:
1.      RT 01 Kp. Kaum Kaler
2.      RT 02 Kp. Kaum Kidul
3.      RT 03 Kp. Panyindangan
4.      RT 04 Kp. Panyindangan
5.      RT 05 Kp. Kaum Kaler

b.      Dusun II yang terletak di sebelah Utara Desa Sukaratu yang berbatasan dengan Desa Sukajaya dan Desa Cibunar membawahi 2 RW yaitu RW 04 dan RW 05
RW 04 membawahi 4 RT yaitu:
1.      RT 01 Kp. Cipining
2.      RT 02 Kp. Sawah Bera
3.      RT 03 Kp. Cileuleuy
4.      RT 04 Kp. Cileuleuy
5.      RT 05 Kp. Cileuleuy
RW 05 membawahi 5 RT yaitu:
1.      RT 01 Kp. Pangkalan
2.      RT 02 Kp. Pangkalan
3.      RT 03 Kp. Dangdeur
4.      RT 04 Kp. Dangdeur
5.      RT 05 Kp. Pangkalan
Kondisi Geografi
Ketinggian      : Berada pada ketinggian  600 m Dpl
Curah hujan     : curah hujan rata-rata 20 mm
Suhu udara      : temperature daerah ini sekitar 250c


PERANGKAT DESA SUKARATU
Struktur Pemerintahan Desa Sukaratu


No.
Perangkat Desa Sukaratu

1.
Sekretaris dan kepala dusun
6
2.
Kepala dusun
2

Pembinaan RT/RW

1.
Jumlah RT
24
2.
Jumlah RW
5

Pelayanan Masyarakat

1.
Pelayanan umum
36
2.
Pelayanan kependudukan
147
3.
Pelayanan legalisasi
8

Pajak Retribusi

1.
Pajak Bumi dan Bangunan


a.       Jumlah wajib pajak
1128

b.      Jumlah SPPT
2987

c.       Jumlah ketetapan
36.468.258

Badan Permusyawarahan Desa

1.
Jumlah anggota BPD
4
2.
Tanggal, bulan dan tahun pembentukan
20 Januari 2007

Peraturan desa

1.
Peraturan desa
10
2.
Peraturan desa yang disetujui BPD
6

 PERTANAHAN
Penggunaan lahan
Lahan wilayah Desa sukaratu sebagian besar untuk pertanian, perkebunan lahan kering dan perikanan . Luas wilayah 175.045 Ha. Adapun penggunaan tanah di Desa sukaratu adalah sebagai berikut:
Persawahan    : 136.755 Ha
Pemukiman    : 12 Ha
Kuburan         : 5 Ha
Tegalan          : 38 Ha
Perkantoran   : 10 Ha

No
Status

1.
Sertifikat hak milik
15 bh 0.35 ha
2.
Sertifikat hak guna usaha
2 bh
3.
Tanah kas desa:


a.       Tanah bengkok
1.2 ha

b.      Tanah desa lainnya
5 ha

Penggunaan

1.
Pertokoan/perdagangan
700 m2
2.
Pasar desa
2757 m2
3.
Tanah sawah:


Irigasi tadah hujan
126.755 ha
4.
Tanah kering:


Pekarangan
10 ha

Perladangan
18 ha

 KEPENDUDUKAN

            Penduduk Desa Sukaratu pada saat ini berjumlah 5503 orang yang terdiri dari, laki-laki berjumlah 2780 orang dan perempuan berjumlah 2723 dengan 1355 kepala keluarga. Adapun presentase laju pertumbuhan jumlah penduduk dari tahun 2009 sebesar 2,50 %, kemudian mutasi penduduk selama tahun 2009 tercatat, kelahiran sebanyak 53 orang,pendatang sebanyak 27 orang, perpindahan sebanyak 15 orang, dan meninggal sebanyak 22 orang. Selanjutnya sebagai gambaran umum mengenai kondisi penduduk Desa Sukaratu akan disajikan dalam bentuk tabel menurut kelompok umur / tingkat pendidikan yang terdiri dari, lulusan taman kanak-kanak sebanyak 109 orang,lulusan SD sebanyak 562 orang, lulusan SLTP sebanyak 436 orang, lulusan SLTA sebanyak 216 orang, lulusan Akademik sebnyak 28 orang, Sarjana sebanyak 11 orang.
JUMLAH PENDUDUK BERDASARKAN KELOMPOK UMUR
NO
URAIAN (Tahun)
JUMLAH(Orang)
1
0 – 3
400
2
4 – 6
298
3
7 – 12
628
4
13 – 15
275
5
16 – 18
251
6
19 – Keatas
1.650

JUMLAH
3.502
JUMLAH PENDUDUK BERDASARKAN USIA KERJA
NO
URAIAN (Tahun)
JUMLAH(Orang)
1
10 – 14
347
2
15 – 19
268
3
20 – 26
305
4
27 – 40
624
5
41 – 56
435
6
57 – keatas
290

JUMLAH
2.269

Aktivitas Ekonomi / Sosial Ekonomi masyarakat 
Data Pencaharian
No
Mata Pencaharian
Jumlah (orang)
1
Petani
150
2
Buruh Tani
410
3
Buruh Migran Perempuan
42
4
Buruh Migran Laki – laki
30
5
Pegawai Negeri Sipil
65
6
Pengerajin Industri Rumah Tangga
10
7
Pedagan Keliling
51
8
Peternak
15
9
Mortir
16
10
Dokter Swasta
-
11
Bidan Swasta
-
12
Perawat Swasta
-
13
TNI / Polri
25
14
Usaha Kecil dan Menengah
160

Desa Sukaratu merupakan Desa yang cocok untuk pengembangan usaha pertanian dan industri berbasis pertanian. Hal ini ditunjukan oleh beberapa komoditas tanaman pertanian yang dibudidayakan memiliki hasil yang memuaskan dan berdampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Salah satu contoh komoditas yang sedang dikembangkan masyarakat  Desa Sukaratu dan menjadi salah satu produk unggulan. Adapun beberapa hasil pertanian yang dibudidayakan oleh masyarakat Desa Sukaratu sebagai berikut :

No
Nama Tanaman
Luas Lahan (Ha)
Jumah (ton/Ha)
1
Cabe Keriting
3
8
2
Pada Sawah
14.585
7
3
Jagung
1
7,5
4
Ketele Pohon
8
10
           
            Selain pertanian , ada sebagian warga yang memiliki kolam ikan dan membudidayakan ikan dan menjalankan usaha-usaha rumahan yang bergerak dalam bidang makanan ringan seperti endog lewo, kulit (kikil), tahu, tempe dan oncom. 

0 comments:

Posting Komentar

Tentang Sukaratu

SUKARATU GO
Garut, Jawa Barat, Indonesia
Lihat profil lengkapku
Diberdayakan oleh Blogger.

The Power of We

The Power of We